Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) merupakan salah satu kegiatan intrakulikuler yang berada di tingat Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Menengah Atas/ Kejuruan (SMA/ SMK). OSIS biasanya di urus dan dikelola oleh siswa-siswa terpilih.

Tanggal 12 Agustus 2017, SMK Negeri 1 Rongga telah memilih satu pasang ketua dan wakil ketua OSIS baru untuk melanjutkan tongkat estapet kepemimpinan OSIS di SMK Negeri 1 Rongga. Berdasarkan pertauran yang telah ditetapkan oleh KPU, maka diputuskan Ketua OSIS dan Wakil Ketua OSIS terpilih periode 2017/ 2018 adalah Soleh Setiawan (XI RPL 2) dan Dea Mirela (XI ATPH 2).

Selamat kepada Soleh dan Dea, semoga menjadi pemimpin yang amanah dan membawa perbaikan yang lebih baik untuk OSIS SMK Negeri 1 Rongga 🙂 (ANS)

4 thoughts on “Soleh dan Dea Terpilih Sebagai Pimpinan OSIS Periode 2017/2018”

  1. sebuah amanah adalah tanggung jawab terbesar dalam berjalanya kinerja,
    ada hal dimana kita bisa menuai prestasi dengan dorongan ,dukungan ,serta apresiasi siswa kepada kami
    sesuai dengan prinsip kami kami akan melaksanakan tanggung jawab yang sudah ada dalam diri kami
    DZIKIR,FIKIR,IKHTIAR HATI HATI,JELI DAN TELITI itu kunci utama kami dalam mencapai tujuan kami

  2. Selamat Buat Soleh & Dhea..atas terpilihnya sebagai Ketua & Wakil ketua OSIS SMKN 1 Rongga..periode 2017/2018…semoga menjadi pemimipin yang amanah jujur dan bertanggungjawab dalam menjalankan amanah yang diemban…

    Sukses buat kalian!!!
    Harumkan nama SMKN 1 Rongga.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.